Lentho Kacang Tolo #JagoMasakMinggu7Periode3

Resep Lentho Kacang Tolo #JagoMasakMinggu7Periode3

Faridha Sadik

Faridha Sadik

5.0

(1 Rating)

Biasanya ada yang dikombinasi dengan singkong parut.

Bahan Utama

200 gram Kacang Tolo

5 Sdm Tepung Terigu

2 Sdm Tepung Beras

1/2 Sdt Kaldu Jamur

1/2 Sdt Ketumbar Bubuk

50 ml Air

Bumbu Halus :

3 Siung Bawang Putih

2 Siung Bawang Merah

1 Sdt Garam

Cara Membuat

Rendam Kacang tolo selama 8 jam agar empuk.

Langkah 1

Rendam Kacang tolo selama 8 jam agar empuk.

Haluskan kacang tolo dan bumbu halus.

Langkah 2

Haluskan kacang tolo dan bumbu halus.

Masukan kacang tolo dalam wadah lalu tambahkan ketumbar, kaldu jamur.

Langkah 3

Masukan kacang tolo dalam wadah lalu tambahkan ketumbar, kaldu jamur.

Masukkan tepung terigu, tepung beras dan air. Aduk hingga semua tercampur rata dan tekstur adonan lembek . Jika kurang air boleh ditambah.

Langkah 4

Masukkan tepung terigu, tepung beras dan air. Aduk hingga semua tercampur rata dan tekstur adonan lembek . Jika kurang air boleh ditambah.

Ambil adonan lalu goreng ke dalam minyak panas. Goreng hingga berwarna kecoklatan lalu angkat dan sajikan.

Langkah 5

Ambil adonan lalu goreng ke dalam minyak panas. Goreng hingga berwarna kecoklatan lalu angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: