Brownbear Cooking
5.0
(1 Rating)
Isinya rasanya pedas dan manis, bihunnya kenyal. Lalu kulitnya garing crispy.
Langkah 1
Iris bawang merah, bawang putih dan cabe rawit merah.
Langkah 2
Tumis hingga wangi.
Langkah 3
Masukkan telur.
Langkah 4
Masukkan bihun yang sudah direbus. Tambahkan kecap manis.
Langkah 5
Masukkan saus tiram. Beri bumbu seperti garam, lada bubuk dan penyedap rasa. Koreksi rasa. Dinginkan!
Langkah 6
Bentangkan kulit lumpia. Beri secukupnya bihun goreng ke dalamnya.
Langkah 7
Gulung seperti membuat risoles, rekatkan ujungnya menggunakan adonan perekat.
Langkah 8
Goreng ke dalam minyak panas.
Langkah 9
Angkat dan tiriskan. Siap disajikan!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua