Mango Yogurt Black Sticky Rice

Resep Mango Yogurt Black Sticky Rice

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Mangga yogurt dan ketan hitam dihidangkan dalam satu piring. Yummy

Bahan Utama

200 gr ketan hitam

200 ml santan

1/4 sdt garam

1 lembar daun pandan

Bahan Lain

1 buah mangga matang, potong-potong

1 pouch yogurt rasa mangga

Wijen sangrai secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kompor

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Cuci ketan sampai bersih. Rendam ketan semalaman.

Langkah 1

Cuci ketan sampai bersih. Rendam ketan semalaman.

Kukus selama 15 menit.

Langkah 2

Kukus selama 15 menit.

Didihkan santan, gula, dan daun pandan.

Langkah 3

Didihkan santan, gula, dan daun pandan.

Kecilkan api dan masukkan ketan kukus. Aduk sampai santan meresap ke dalam ketan. Matikan kompor.

Langkah 4

Kecilkan api dan masukkan ketan kukus. Aduk sampai santan meresap ke dalam ketan. Matikan kompor.

Kukus lagi selama 15 menit.

Langkah 5

Kukus lagi selama 15 menit.

Cetak ketan dan letakkan di piring. Tambahkan mangga, yogurt, dan wijen sangrai.

Langkah 6

Cetak ketan dan letakkan di piring. Tambahkan mangga, yogurt, dan wijen sangrai.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait