Zunita Salim
5.0
(1 Rating)
Ikan salai adalah ikan asap khas Muara Enim Palembang. Biasanya yang diasap itu adalah ikan baung. Ini enak banget loo😍
Kuas
Langkah 1
Cuci ikan sebelum diolah, kemudian potong-potong sesuai selera. Kalau mau utuh juga tidak apa-apa
Langkah 2
Cuci bersih semua bumbunya
Langkah 3
Tumis bawang, cabe, jahe, kencur sebelum diuleg
Langkah 4
Uleg semua bumbu halus
Langkah 5
Goreng dulu ikannya sebentar saja
Langkah 6
Tumis bumbu halus bersama sereh, lengkuas, cabe utuh, daun jeruk, daun salam hingga bumbu matang
Langkah 7
Tambahkan air
Langkah 8
Masukkan ikannya dan garam, gula merah. Masak hingga mendidih dan bumbu lumayan meresap
Langkah 9
Tambahkan santan, aduk rata
Langkah 10
Tambahkan kemangi juga. Masak hingga kemangi layu. Cicipi rasanya, kalau sudah oke bisa diangkat. Siap disajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua