Mie Kuah Tauge Bakso

Resep Mie Kuah Tauge Bakso

Iddiyah_gema

Iddiyah_gema

5.0

(1 Rating)

Enak disajikan saat masih panas.

Bahan Utama

2 keping mie kuning

3 buah cabe merah

6 buah bakso ayam

50 gr tauge

Secukupnya air

Seosening

1 sdm saos tiram

1 sdm saos sambal

1 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

Sedikit bubuk cabai

Cara Membuat

Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum.

Langkah 1

Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum.

Tambahkan irisan cabe merah.

Langkah 2

Tambahkan irisan cabe merah.

Tambahkan air putih, masak sampai mendidih.

Langkah 3

Tambahkan air putih, masak sampai mendidih.

Masukkan dua keping mie kuning.

Langkah 4

Masukkan dua keping mie kuning.

Tambahkan saus tiram, saus sambal, kaldu bubuk, garam dan bubuk cabai.

Langkah 5

Tambahkan saus tiram, saus sambal, kaldu bubuk, garam dan bubuk cabai.

Tambahkan potongan bakso.

Langkah 6

Tambahkan potongan bakso.

Tambahkan tauge yang sudah dicuci bersih.

Langkah 7

Tambahkan tauge yang sudah dicuci bersih.

Masak sampai kuah mendidih dan siap disajikan.

Langkah 8

Masak sampai kuah mendidih dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: