Mie Ongklok Khas Wonosobo #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Resep Mie Ongklok Khas Wonosobo #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Dapur Embun

Dapur Embun

5.0

(1 Rating)

Mie dari daerah Wonosobo ini merupakan mie dengan kuah gurih nyemek sedikit kental dan biasa disajikan dengan tempe kemul.

Bahan Utama

100 gr mie kuning rebus siap pakai

3 lembar sawi, saya pakai selada keriting

1 sdt saos tiram

1 sdm kecap manis

1/2 sdt kaldu bubuk

200 ml air kaldu

1 buah cabe merah iris tipis

Secukupnya bawang goreng

1 sdt tepung maizena

1 sdm air

Bumbu halus

3 siung bawang putih

1/4 sdt lada bubuk

1 sdm ebi

Cara Membuat

Tumis bumbu halus hingga harum.

Langkah 1

Tumis bumbu halus hingga harum.

Tuang air kaldu, aduk dengan bumbu.

Langkah 2

Tuang air kaldu, aduk dengan bumbu.

Tambahkan kecap manis dan saos tiram.

Langkah 3

Tambahkan kecap manis dan saos tiram.

Tambahkan kaldu bubuk dan irisan cabe, masak hingga kuah mendidih.

Langkah 4

Tambahkan kaldu bubuk dan irisan cabe, masak hingga kuah mendidih.

Campur maizena dan air aduk hingga tercampur, tuang ke dalam wajan, masak hingga mendidih, koreksi rasa, matikan kompor, terakhir masukkan mie rebus, aduk rata.

Langkah 5

Campur maizena dan air aduk hingga tercampur, tuang ke dalam wajan, masak hingga mendidih, koreksi rasa, matikan kompor, terakhir masukkan mie rebus, aduk rata.

Tambahkan irisan selada keriting, aduk, sajikan di piring saji, taburi bawang goreng.

Langkah 6

Tambahkan irisan selada keriting, aduk, sajikan di piring saji, taburi bawang goreng.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: