Mini Chicken Samosa

Resep Mini Chicken Samosa

Fadil's Kitchen

Fadil's Kitchen

5.0

(2 Rating)

Chicken samosa ini sangat enak. Dengan tambahan jinten dan daun ketumbar, rasanya jadi sangat khas.

Bahan Utama

200 gr daging ayam giling

1 buah bawang bombay, cincang

1 sdt bawang putih giling

1 sdt jahe giling

1 sdt jinten utuh

1 sdt lada hitam, tumbuk kasar

1 buah cabe hijau, iris tipis

8 tangkai ketumbar, iris halus

1/2 sdt bubuk cabe

Seasoning

30 lembar kulit pangsit bulat

Secukupnya minyak goreng

Seasoning

1/2 sdt kaldu bubuk

1 sdt kecap asin

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan 2 sdm minyak goreng, tumis bawang putih dan jahe sampai wangi, tambahkan jinten, lada hitam dan bawang bombay, sampai sedikit layu.

Langkah 1

Panaskan 2 sdm minyak goreng, tumis bawang putih dan jahe sampai wangi, tambahkan jinten, lada hitam dan bawang bombay, sampai sedikit layu.

Tambahkan ayam giling, masak sampai berubah warna.

Langkah 2

Tambahkan ayam giling, masak sampai berubah warna.

Tambahkan seasoning, aduk.

Langkah 3

Tambahkan seasoning, aduk.

Tambahkan cabe bubuk, cabe hijau dan daun ketumbar, aduk rata. Matikan kompor dan tunggu dingin.

Langkah 4

Tambahkan cabe bubuk, cabe hijau dan daun ketumbar, aduk rata. Matikan kompor dan tunggu dingin.

Belah dua kulit pangsit, bentuk kerucut, isi secukupnya, tutup dan rekat dengan air.

Langkah 5

Belah dua kulit pangsit, bentuk kerucut, isi secukupnya, tutup dan rekat dengan air.

Panaskan minyak dan goreng.

Langkah 6

Panaskan minyak dan goreng.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait