Rara Debtasari
5.0
(1 Rating)
Versi halal dan praktis nasi bakmoy.
Langkah 1
panaskan sedikit minyak, tumis bawang putih dan jahe hingga harum.
Langkah 2
Masukan daging, masak hingga berubah warna.
Langkah 3
Tambahkan air, kecap, saus tiram, garam dan lada bubuk. Koreksi rasa. Masak hingga mendidih.
Langkah 4
Masukkan tahu goreng.
Langkah 5
Tambahkan telur rebus. Masak dengan api kecil hingga tahu dan telur kecoklatan. Sajikan bersama nasi, taburan seledri, daun bawang, bawang goreng dan kekian udang.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua