Nasi Goreng Kecap Tuna Asap #JagoMasakMinggu1

Resep Nasi Goreng Kecap Tuna Asap #JagoMasakMinggu1

nanabillaaa

nanabillaaa

5.0

(14 Rating)

Salah satu olahan nasi favorit anak-anak

Bahan Utama

2 piring nasi dingin

100 gr tuna asap

5 siung besar bawang merah

3 siung besar bawang putih

Garam secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

2 sdm kecap manis

Alat & Perlengkapan

Kompor

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Tumbuk bawang merah, bawang putih dan garam. Sisihkan

Langkah 1

Tumbuk bawang merah, bawang putih dan garam. Sisihkan

Suwir-suwir tuna asap, sisihkan

Langkah 2

Suwir-suwir tuna asap, sisihkan

Panaskan minyak, tumis bumbu sampai matang dan harum

Langkah 3

Panaskan minyak, tumis bumbu sampai matang dan harum

Masukkan tuna asap, aduk rata dengan bumbu

Langkah 4

Masukkan tuna asap, aduk rata dengan bumbu

Lalu masukkan nasi dingin, aduk rata. Tuang kecap manis, beri garam dan kaldu jamur secukupnya

Langkah 5

Lalu masukkan nasi dingin, aduk rata. Tuang kecap manis, beri garam dan kaldu jamur secukupnya

Masak hingga semua tercampur rata, jangan lupa koreksi rasanya. Jika sudah pas dan matang sempurna, matikan kompor. Pindahkan nasi goreng ke piring saji

Langkah 6

Masak hingga semua tercampur rata, jangan lupa koreksi rasanya. Jika sudah pas dan matang sempurna, matikan kompor. Pindahkan nasi goreng ke piring saji

Sajikan selagi panas

Langkah 7

Sajikan selagi panas

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: