Oseng Cumi Hitam

Resep Oseng Cumi Hitam

Salsabila Febryanti

Salsabila Febryanti

5.0

(1 Rating)

Resep oseng cumi yang gurih dan legit

Bahan Utama

120 gr cumi

1 siung bawang putih

2 siung bawang merah

1 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

1/4 ruas jari lengkuas

1/4 jeruk nipis

2 buah cabai rawit

1/2 buah tomat

Seasoning

1 sdt garam

1/4 sdt penyedap bubuk

1/2 sdt lada bubuk

1 sdt saus tiram

Cara Membuat

Iris bawang cabai dan tomat. Geprek lengkuas.

Langkah 1

Iris bawang cabai dan tomat. Geprek lengkuas.

Goreng sebentar cumi dengan api besar.

Langkah 2

Goreng sebentar cumi dengan api besar.

Tumis bawang, cabai, salam, daun jeruk, dan lengkuas bersama tinta cumi.

Langkah 3

Tumis bawang, cabai, salam, daun jeruk, dan lengkuas bersama tinta cumi.

Masukkan cumi, seasoning, dan sedikit air.

Langkah 4

Masukkan cumi, seasoning, dan sedikit air.

Masak hingga air surut dan mengeluarkan minyak.

Langkah 5

Masak hingga air surut dan mengeluarkan minyak.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: