Oseng cumi pedas

Resep Oseng cumi pedas

Paiza Tri Astini

Paiza Tri Astini

5.0

(1 Rating)

Enak dan simpel.

Bahan Utama

1/2 kg cumi

1 buah lemon

1 sdm saus tiram

Bahan Penyedap

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1 sdt gula

Bumbu

20 buah cabai rawit hijau

5 buah cabai keriting

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 batang serai

2 lembar daun salam

Cara Membuat

Siapkan cumi yang sudah dicuci bersih juga buang tintanya dan beri perasan lemon.

Langkah 1

Siapkan cumi yang sudah dicuci bersih juga buang tintanya dan beri perasan lemon.

Tumbuk kasar cabai dan bawang.

Langkah 2

Tumbuk kasar cabai dan bawang.

Tumis bumbu beserta serai dan daun salam sampai wangi.

Langkah 3

Tumis bumbu beserta serai dan daun salam sampai wangi.

Tambahkan garam, kaldu bubuk, gula, dan saus tiram.

Langkah 4

Tambahkan garam, kaldu bubuk, gula, dan saus tiram.

Masukan cumi masak hingga matang.

Langkah 5

Masukan cumi masak hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: