Oseng Kentang Wortel Dadu

Resep Oseng Kentang Wortel Dadu

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Cocok untuk isian pastel, dll. Ini saya gunakan untuk isian kroket. Happy Cooking Sobat Yummy.

Bahan Utama

1000 gr kentang

1000 gr wortel

30 gr seledri

500 ml air

Secukupnya garam

Secukupnya gula

Secukupnya kaldu jamur

Secukupnya minyak goreng

Bumbu Halus :

50 gr bawang putih

60 gr bawang merah

10 gr merica

Cara Membuat

Potong dadu wortel dan kentang terlebih dahulu.

Langkah 1

Potong dadu wortel dan kentang terlebih dahulu.

Tumis bumbu halus hingga harum dengan minyak.

Langkah 2

Tumis bumbu halus hingga harum dengan minyak.

Masukkan wortel aduk rata dengan bumbu, kemudian tuang air. Masak wortel hingga mulai matang.

Langkah 3

Masukkan wortel aduk rata dengan bumbu, kemudian tuang air. Masak wortel hingga mulai matang.

Kemudian masukkan kentang, tambahkan gula, garam dan kaldu jamur.

Langkah 4

Kemudian masukkan kentang, tambahkan gula, garam dan kaldu jamur.

Aduk rata kentang, wortel dan bumbu hingga sayuran matang.

Langkah 5

Aduk rata kentang, wortel dan bumbu hingga sayuran matang.

Masukkan seledri, masak hingga seledri layu, tes rasa dan matikan api. Tunggu dingin dan siap digunakan.

Langkah 6

Masukkan seledri, masak hingga seledri layu, tes rasa dan matikan api. Tunggu dingin dan siap digunakan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: