Oseng Mercon

Resep Oseng Mercon

Dani Mahendra

Dani Mahendra

5.0

(1 Rating)

Siapa yang kangen jogja ... Wiskul.yookk ...bikin kangen loh menu satu ini, pedesnya nampol ...

Bahan Utama

500 gr koyor/sandung lamur

15 buah cabe rawit merah

2 lembar daun salam

4 lembat daun jeruk

2 ruas jari jahe

1 batang serai

10 buah cabe merah

15 buah cabe rawit merah

4 butir bawang merah

4 butir bawang putih

Bahan Penyedap

1 sdt ketumbar

1 ruas jari kunyit

2 butir kemiri

1 sdt garam

1 sdt gula merah

1 sdm kecap manis

Advertisement

Cara Membuat

Rebus koyor hingga lunak

Langkah 1

Rebus koyor hingga lunak

Potong koyor sesuai selera

Langkah 2

Potong koyor sesuai selera

Haluskan bumbu

Langkah 3

Haluskan bumbu

Tumis bumbu yang sudah dihaluskan bersama daun salam, serai dan daun jeruk, tumis hingga harum dan matang.

Langkah 4

Tumis bumbu yang sudah dihaluskan bersama daun salam, serai dan daun jeruk, tumis hingga harum dan matang.

Masukkan potongan koyor

Langkah 5

Masukkan potongan koyor

Tambahkan garam, gula, dan kaldu. Masak hingga bumbu meresap.

Langkah 6

Tambahkan garam, gula, dan kaldu. Masak hingga bumbu meresap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait