Oseng oncom leunca  simple

Resep Oseng oncom leunca simple

Ining Pusposari

Ining Pusposari

5.0

(1 Rating)

Nemu oncom dan leunca pas jalan ke pasar. Udah pengen dari lama, rezekinya baru sekarang dapet bahan-bahannya.

Bahan Utama

5 bh cabai merah kecil

7 bh cabai merah besar

4 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1 lbr daun salam

1 sdt garam

1 sdm gula pasir

1 sdm kecap manis

1 sdm saus tiram

1/2sdt kaldu bubuk (optional)

6 lbr oncom

250 gr leunca

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bawang merah, bawang putih dan cabai.

Langkah 1

Haluskan bawang merah, bawang putih dan cabai.

Hancurkan oncom dengan garpu.

Langkah 2

Hancurkan oncom dengan garpu.

Cuci bersih leunca.

Langkah 3

Cuci bersih leunca.

Tumis bumbu yang sudah diulek sampai harum.

Langkah 4

Tumis bumbu yang sudah diulek sampai harum.

Masukkan onvom yang sudah dihancurkan kasar. Aduk hingga merata.

Langkah 5

Masukkan onvom yang sudah dihancurkan kasar. Aduk hingga merata.

Masukkan leunca aduk merata.

Langkah 6

Masukkan leunca aduk merata.

Masukkan air, aduk hingga merata.

Langkah 7

Masukkan air, aduk hingga merata.

Tambahkan kecap, saus tiram, garam,gula dan kaldu bubuk. Aduk merata dan masak hingga leunca tampak layu.

Langkah 8

Tambahkan kecap, saus tiram, garam,gula dan kaldu bubuk. Aduk merata dan masak hingga leunca tampak layu.

Setelah air menyusut dan tampak sudah agak kering dan matang koreksi rasa dan angkat. Oseng oncom leuunca siap dihidangkan.

Langkah 9

Setelah air menyusut dan tampak sudah agak kering dan matang koreksi rasa dan angkat. Oseng oncom leuunca siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait