Oseng Putren Telur Puyuh

Resep Oseng Putren Telur Puyuh

Shanti Dewi

Shanti Dewi

5.0

(1 Rating)

Suka banget sama oseng putren atau bisa disebut dengan jagung muda ini. Apalagi kalau bumbunya udah meresap 👌. Campurannya bebas aja ya, bisa bakso, Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

400 gram Putren

10 butir Telur Puyuh

5 butir Bakso Ikan

50 ml Air

3 sdm Minyak Goreng, untuk menumis

Bumbu Iris:

5 siung Bawang Merah

3 siung Bawang Putih

3 buah Cabe Keriting Merah

2 buah Cabe Keriting Hijau

Seasoning:

3 sdm Kecap Manis

1 sdm Saus Tiram

½ sdt Garam

½ sdt Kaldu Jamur

25 gram Gula Jawa, iris

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan putren yang telah dipotong-potong.

Langkah 1

Siapkan putren yang telah dipotong-potong.

Siapkan juga telur puyuh dan bakso ikan yang telah diiris bulat.

Langkah 2

Siapkan juga telur puyuh dan bakso ikan yang telah diiris bulat.

Panaskan minyak goreng, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Langkah 3

Panaskan minyak goreng, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Masukkan telur puyuh dan bakso ikan.

Langkah 4

Masukkan telur puyuh dan bakso ikan.

Tambahkan air, aduk rata.

Langkah 5

Tambahkan air, aduk rata.

Masukkan semua seasoning, aduk rata.

Langkah 6

Masukkan semua seasoning, aduk rata.

Masukkan potongan putren, masak hingga matang dan bumbu meresap.

Langkah 7

Masukkan potongan putren, masak hingga matang dan bumbu meresap.

Terakhir, masukkan cabe dan masak sebentar saja. Tes rasa lalu angkat dan sajikan.

Langkah 8

Terakhir, masukkan cabe dan masak sebentar saja. Tes rasa lalu angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait