Pare Nenek Pedas #JagoMasakMinggu7

Resep Pare Nenek Pedas #JagoMasakMinggu7

Mama Alfa

Mama Alfa

5.0

(9 Rating)

Yang anti sama pare, wajib coba pare nenek ini...

Bahan Utama

3 buah pare

1 1/2 sdm garam

1/2 sdm gula pasir

50 ml air

20 buah cabe rawit setan, iris serong

5 buah cabe merah keriting, iris serong

1 ruas lengkuas, geprek

1/2 sdt terasi

1 sdt gula merah

1 sdm kecap manis

1 sdt asam jawa

Secukupnya kaldu bubuk

6 siung bawang merah, iris lembut

4 siung bawang putih, cincang lembut

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan-bahan

Langkah 1

Siapkan bahan-bahan

Belah pare, buang bijinya. iris tipis-tipis lalu masukkan ke baskom

Langkah 2

Belah pare, buang bijinya. iris tipis-tipis lalu masukkan ke baskom

Beri air sekitar 50 ml, masukkan 1/2 sdm garam lalu remas-remas sampai agak layu. Buang airnya

Langkah 3

Beri air sekitar 50 ml, masukkan 1/2 sdm garam lalu remas-remas sampai agak layu. Buang airnya

Tambahkan garam lagi 1/2 sdm, remas-remas kembali sampai layu dan berbusa. Buang airnya lalu tambahkan kembali 1/2 sdm garam, 1/2 sdm gula, dan air untuk merendam pare. Aduk rata, diamkan selama 1 jam

Langkah 4

Tambahkan garam lagi 1/2 sdm, remas-remas kembali sampai layu dan berbusa. Buang airnya lalu tambahkan kembali 1/2 sdm garam, 1/2 sdm gula, dan air untuk merendam pare. Aduk rata, diamkan selama 1 jam

Peras pare lalu goreng sampai kering

Langkah 5

Peras pare lalu goreng sampai kering

Tumis bawang merah, bawang putih, cabe, lengkuas, daun salam dan daun jeruk sampai layu dan harum. Masukkan terasi, kecap manis, gula merah dan sedikit kaldu, aduk rata

Langkah 6

Tumis bawang merah, bawang putih, cabe, lengkuas, daun salam dan daun jeruk sampai layu dan harum. Masukkan terasi, kecap manis, gula merah dan sedikit kaldu, aduk rata

Kecilkan api, masukkan pare goreng. Aduk rata dan koreksi rasa. Angkat dan sajikan dengan nasi hangat

Langkah 7

Kecilkan api, masukkan pare goreng. Aduk rata dan koreksi rasa. Angkat dan sajikan dengan nasi hangat

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait