Pastel Isi Kentang

Resep Pastel Isi Kentang

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Resep isian di sebelum resep ini.

Bahan Utama

125 gr tepung terigu

1 sdm margarin

8-10 sdm air

1/4 sdt garam

Secukupnya tumis kentang isian pastel

200 ml minyak goreng

2 butir telur rebus

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan tepung terigu, garam dan margarin ke dalam wadah.

Langkah 1

Masukkan tepung terigu, garam dan margarin ke dalam wadah.

Masukkan air lalu uleni sampai rata dan adonan mudah dibentuk, kemudian bulatkan dan diamkan selama 10 menit.

Langkah 2

Masukkan air lalu uleni sampai rata dan adonan mudah dibentuk, kemudian bulatkan dan diamkan selama 10 menit.

Timbang adonan dengan berat masing-masing 20 gr lalu bulatkan.

Langkah 3

Timbang adonan dengan berat masing-masing 20 gr lalu bulatkan.

Ambil 1 pcs adonan, gilas tipis lalu beri isian tumis kentang dan telur rebus.

Langkah 4

Ambil 1 pcs adonan, gilas tipis lalu beri isian tumis kentang dan telur rebus.

Lipat lalu pilin bagian ujung, lakukan sampai selesai.

Langkah 5

Lipat lalu pilin bagian ujung, lakukan sampai selesai.

Panaskan minyak lalu goreng pastel hingga kering keemasan, tiriskan.

Langkah 6

Panaskan minyak lalu goreng pastel hingga kering keemasan, tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait