Plecing Kangkung dan Taoge

Resep Plecing Kangkung dan Taoge

Ratna Puspita

Ratna Puspita

5.0

(1 Rating)

Plecing kangkung adalah masakan khas Indonesia yang berasal dari Bali dan Lombok. Plecing kangkung terdiri dari kangkung yang direbus dan disajikan daLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 ikat kangkung

1 genggam taoge

Secukupnya air untuk merebus

Secukupnya kacang tanah goreng

Bahan sambal

5 buah cabe rawit setan

1 buah tomat

1 sachet terasi, bakar

1/4 sdt garam

1/4 sdt gula pasir

1/2 buah jeruk nipis

Cara Membuat

Siapkan kacang tanah goreng.

Langkah 1

Siapkan kacang tanah goreng.

Siangi kangkung, cuci bersih, tiriskan.

Langkah 2

Siangi kangkung, cuci bersih, tiriskan.

Didihkan air, rebus kangkung hingga empuk, tiriskan.

Langkah 3

Didihkan air, rebus kangkung hingga empuk, tiriskan.

Rebus taoge sebentar, tiriskan.

Langkah 4

Rebus taoge sebentar, tiriskan.

Ulek cabe, tomat, terasi, garam dan gula pasir.

Langkah 5

Ulek cabe, tomat, terasi, garam dan gula pasir.

Masukkan perasaan jeruk nipis, tes rasa.

Langkah 6

Masukkan perasaan jeruk nipis, tes rasa.

Masukkan kangkung dan taoge kedalam piring.

Langkah 7

Masukkan kangkung dan taoge kedalam piring.

Tuang sambal lalu taburi kacang tanah goreng, sajikan.

Langkah 8

Tuang sambal lalu taburi kacang tanah goreng, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait