Potato Pillow

Resep Potato Pillow

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

5.0

(2 Rating)

Cemilan simpel buat si kecil.

Bahan Utama

400 gr kentang

75 gr tepung bumbu putih

1/4 sdt baking powder

Minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Garpu

Advertisement

Cara Membuat

Kupas kentang dan cuci bersih, kemudian kukus sampai matang.

Langkah 1

Kupas kentang dan cuci bersih, kemudian kukus sampai matang.

Haluskan kentang yang sudah di kukus.

Langkah 2

Haluskan kentang yang sudah di kukus.

Campur dengan tepung bumbu dan baking powder, kemudian uleni sampai adonan tercampur rata. Diamkan adonan selama 10 menit.

Langkah 3

Campur dengan tepung bumbu dan baking powder, kemudian uleni sampai adonan tercampur rata. Diamkan adonan selama 10 menit.

Ambil adonan secukupnya, kemudian gilas memanjang.

Langkah 4

Ambil adonan secukupnya, kemudian gilas memanjang.

Potong-potong adonan, kemudian pipihkan menggunakan garpu.

Langkah 5

Potong-potong adonan, kemudian pipihkan menggunakan garpu.

Panaskan minyak goreng secukupnya, kemudian masukkan adonan dan goreng hingga kuning keemasan.

Langkah 6

Panaskan minyak goreng secukupnya, kemudian masukkan adonan dan goreng hingga kuning keemasan.

Setelah matang, lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 7

Setelah matang, lalu angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait