Puding Anyaman Tikar #JagoMasakMinggu5

Resep Puding Anyaman Tikar #JagoMasakMinggu5

Neng Titoh Siti Hapsoh

Neng Titoh Siti Hapsoh

4.0

(2 Rating)

Puding cantik Bernuansa Tradisional

Bahan Utama

1 sachet agar-agar bubuk

900 ml air

100 gr gula pasir

40 ml kental manis

Pewarna makanan ungu dan kuning

Alat & Perlengkapan

Loyang

Advertisement

Cara Membuat

Pertama, tuang dalam wadah, agar-agar, air, dan gula pasir, aduk hingga gula larut. Bagi menjadi 3 bagian. 250ml beri 20ml kental manis dan pewarna ungu, 250ml beri 20ml kental manis dan pewarna kuning, sisanya biarkan bening

Langkah 1

Pertama, tuang dalam wadah, agar-agar, air, dan gula pasir, aduk hingga gula larut. Bagi menjadi 3 bagian. 250ml beri 20ml kental manis dan pewarna ungu, 250ml beri 20ml kental manis dan pewarna kuning, sisanya biarkan bening

Kemudian, Masak sambil diaduk bahan puding ungu dan kuning hingga mendidih

Langkah 2

Kemudian, Masak sambil diaduk bahan puding ungu dan kuning hingga mendidih

Lalu, tuang 125 ml puding kuning, masukkan kulkas 5 menit sampai permukaan tampak kokoh bila disentuh tidak menempel di tangan

Langkah 3

Lalu, tuang 125 ml puding kuning, masukkan kulkas 5 menit sampai permukaan tampak kokoh bila disentuh tidak menempel di tangan

Selanjutnya, tuang 125 ml Puding ungu, masukkan 5menit ke kulkas sampai permukaan kokoh. Ulangi Step 3 dan 4

Langkah 4

Selanjutnya, tuang 125 ml Puding ungu, masukkan 5menit ke kulkas sampai permukaan kokoh. Ulangi Step 3 dan 4

Lalu, Keluarkan puding dari cetakan, iris kecil-kecil

Langkah 5

Lalu, Keluarkan puding dari cetakan, iris kecil-kecil

Selanjutnya, tata irisan puding dalam loyang ukuran 18x18cm dengan cara berselang-seling, agar terbentuk motif anyaman tikar

Langkah 6

Selanjutnya, tata irisan puding dalam loyang ukuran 18x18cm dengan cara berselang-seling, agar terbentuk motif anyaman tikar

Kemudian masak agar-agar bening sambil diaduk sampai mendidih, angkat

Langkah 7

Kemudian masak agar-agar bening sambil diaduk sampai mendidih, angkat

Terakhir, siramkan puding bening di atas puding motif, biarkan hingga mengeras. Sajikan

Langkah 8

Terakhir, siramkan puding bening di atas puding motif, biarkan hingga mengeras. Sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement