Puding Lukis Warna Warni #DiRecookYummy

Resep Puding Lukis Warna Warni #DiRecookYummy

Evana Tati

Evana Tati

5.0

(9 Rating)

Melukis ternyata bukan hanya dilakukan di atas kanvas tapi bisa juga di atas puding. Dengan menggunakan bahan pewarna makanan yang aman untuk dimakan,Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

Lapisan Bawah :

300 ml air matang

7,5 gr jelly plain

75 gr gula pasir

1 sdm coklat bubuk

40 gr Susu Kental Manis coklat

1/4 sdt garam

Lapisan Atas / Lapisan Kanvas :

450 ml susu cair

15 gr jelly plain

80 gr gula pasir

1/4 sdt garam

Alat :

1 buah loyang, ukuran 20x20 cm

1 lembar pola gambar

1 buah edible pen, warna hitam

1 buah kuas lukis no.1 atau 2

1 lembar baking paper yang bukan anti lengket

1/2 gelas air mineral

1 buah gunting, solasi, tissue

Pewarna makanan warna warni

Pewarna putih bubuk

Pallete untuk media mewarnai

Alat & Perlengkapan

Garpu

Loyang

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan pola gambar, bisa kita lukis atau print pola gambar yang sudah ada.

Langkah 1

Siapkan pola gambar, bisa kita lukis atau print pola gambar yang sudah ada.

Jiplak pola gambar di atas baking paper, menggunakan edible pen.

Langkah 2

Jiplak pola gambar di atas baking paper, menggunakan edible pen.

Buat puding lapisan bawah : campur semua bahan menjadi satu, aduk rata, masak hingga mendidih.

Langkah 3

Buat puding lapisan bawah : campur semua bahan menjadi satu, aduk rata, masak hingga mendidih.

Angkat dan diaduk sambil dituang ke dalam loyang, biarkan sampai set di suhu ruang.

Langkah 4

Angkat dan diaduk sambil dituang ke dalam loyang, biarkan sampai set di suhu ruang.

Buat Lapisan Kanvas : campur semua bahan, aduk rata, masak hingga mendidih sambil terus diaduk dengan api kecil, tusuk-tusuk dengan garpu lapisan bawah lalu tuang puding lapisan kanvas ke atasnya, biarkan set.

Langkah 5

Buat Lapisan Kanvas : campur semua bahan, aduk rata, masak hingga mendidih sambil terus diaduk dengan api kecil, tusuk-tusuk dengan garpu lapisan bawah lalu tuang puding lapisan kanvas ke atasnya, biarkan set.

Pindahkan puding ke alas dengan posisi lapisan kanvas pada bagian atas, seka dengan tissue, tempelkan baking paper yang sudah digambar pola tadi, dari sisi pinggir ke tengah, lalu lepaskan baking paper secara perlahan, agar pola lukisan menempel pada puding kanvas.

Langkah 6

Pindahkan puding ke alas dengan posisi lapisan kanvas pada bagian atas, seka dengan tissue, tempelkan baking paper yang sudah digambar pola tadi, dari sisi pinggir ke tengah, lalu lepaskan baking paper secara perlahan, agar pola lukisan menempel pada puding kanvas.

Tambahkan pewarna makanan pada seluruh permukaan gambar inti menggunakan kuas.

Langkah 7

Tambahkan pewarna makanan pada seluruh permukaan gambar inti menggunakan kuas.

Campur pewarna putih bubuk dengan pasta bening hingga kental, sapukan pada bingkai gambar inti untuk mempertegas lukisannya.

Langkah 8

Campur pewarna putih bubuk dengan pasta bening hingga kental, sapukan pada bingkai gambar inti untuk mempertegas lukisannya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait