Michico Octavian
5.0
(3 Rating)
selain di tumis kangkung juga bisa di rujak dan ini enak banget.
Piring
Piring Saji
Langkah 1
Petik kangkung lalu rendam di air garam. Diamkan sekitar 5 menit dan bilas hingga bersih, tiriskan.
Langkah 2
Masak air hingga mendidih, beri sedikit garam.
Langkah 3
Rebus kangkung hingga menjadi layu, kemudian tiriskan. Tata kangkung di piring.
Langkah 4
Uleg halus cabe, kemudian tambahkan gula merah, terasi, garam, dan air asam jawa. Koreksi rasa.
Langkah 5
Siram bumbu ke atas kangkung dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua