Rujak Mangga Serut

Resep Rujak Mangga Serut

Nida Nurhidayah

Nida Nurhidayah

5.0

(1 Rating)

Rujak ini hanya menggunakan dua bahan, simple dan menyegarkan

Bahan Utama

4 mangga muda ukuran sedang (saya pakai mangga nanas)

2 buah cabai merah (bisa tambah sesuai selera)

500 ml air

1 sdm garam

3 sdm gula pasir

Advertisement

Cara Membuat

Cuci dan kupas mangga dari kulitnya

Langkah 1

Cuci dan kupas mangga dari kulitnya

Serut mangga, bisa juga potong manual menggunakan pisau, potong seukuran korek api

Langkah 2

Serut mangga, bisa juga potong manual menggunakan pisau, potong seukuran korek api

Ulek kasar bumbu yang telah dipersiapkan sebelumnya

Langkah 3

Ulek kasar bumbu yang telah dipersiapkan sebelumnya

Didihkan air 500 ml, lalu masukkan bumbu ulek, masak 3-4 menit kemudian angkat

Langkah 4

Didihkan air 500 ml, lalu masukkan bumbu ulek, masak 3-4 menit kemudian angkat

Diamkan kuah rujak selamat 1 menit supaya tidak merusak tekstur mangga, kemudian tuang lalu aduk. Agar rasa asam dari mangga keluar, disarankan untuk tunggu sekitar 20 menit

Langkah 5

Diamkan kuah rujak selamat 1 menit supaya tidak merusak tekstur mangga, kemudian tuang lalu aduk. Agar rasa asam dari mangga keluar, disarankan untuk tunggu sekitar 20 menit

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement