Fadil's Kitchen
5.0
(2 Rating)
Saya suka salad kol wortel ala resto siap saji, Hoka Hoka Bento. Tapi kan tidak mungkin tiap hari ke sana. Solusinya buat sendiri dong.
Langkah 1
Iris halus kol
Langkah 2
Potong korek api atau serut wortel
Langkah 3
Campur bahan perendam, lalu rendam kol dan wortel 2 jam, simpan di kulkas
Langkah 4
Tiriskan dan siap digunakan. Bisa disimpan di wadah kedap udara, simpan di kulkas, bisa tahan seminggu
Langkah 5
Campur semua bahan saos, aduk rata. Sajikan kol dan wortel bersama saos
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua