Sambal Ati Ayam Pete

Resep Sambal Ati Ayam Pete

Mama Queen

Mama Queen

5.0

(1 Rating)

Menu yang bikin boros nasi.

Bahan Utama

200 gr hati ayam

1 papan pete (kupas, belah 2)

2 lembar daun jeruk

1 sdt kecap manis

Garam secukupnya

1/2 sdt gula pasir

1/4 sdt kaldu bubuk

50 ml air

1 batang daun bawang (iris)

Bumbu Halus :

4 butir bawang merah

2 siung bawang putih

5 buah cabe merah keriting

3 buah cabe rawit merah

1 buah kecil tomat

Cara Membuat

Rebus ati ayam sampai matang, cuci bersih lalu potong kecil kecil, sisihkan.

Langkah 1

Rebus ati ayam sampai matang, cuci bersih lalu potong kecil kecil, sisihkan.

Tumis bumbu halus dan daun jeruk sampai matang.

Langkah 2

Tumis bumbu halus dan daun jeruk sampai matang.

Masukan ati ayam, dan pete, aduk rata.

Langkah 3

Masukan ati ayam, dan pete, aduk rata.

Tuang air, bumbui garam, gula, kaldu bubuk, dan kecap manis, aduk sampai tercampur rata.

Langkah 4

Tuang air, bumbui garam, gula, kaldu bubuk, dan kecap manis, aduk sampai tercampur rata.

Masak sampai menyusut, cek rasa, terakhir masukan irisan daun bawang, aduk rata dan matikan api.

Langkah 5

Masak sampai menyusut, cek rasa, terakhir masukan irisan daun bawang, aduk rata dan matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: