Sambal Goreng Tempe Teri Kacang

Resep Sambal Goreng Tempe Teri Kacang

tyasratno

tyasratno

4.0

(1 Rating)

Menu sarapan.

Bahan Utama

1 kotak tempe

2 sdm teri

3 sdm kacang tanah

1 batang serai

1 lembar daun salam

1 lembar daun jeruk

1 sdm gula merah, sisir

1 ruas lengkuas, geprek

Bumbu Halus :

3 buah cabe rawit

1 buah cabai merah besar

1 siung bawang putih

2 siung bawang merah

Alat & Perlengkapan

Kompor

Cara Membuat

Goreng kacang tanah sampai matang.

Langkah 1

Goreng kacang tanah sampai matang.

Demikian juga teri dan tempe.

Langkah 2

Demikian juga teri dan tempe.

Siapkan bahan bumbu. Haluskan.

Langkah 3

Siapkan bahan bumbu. Haluskan.

Tumis bumbu sampai harum.

Langkah 4

Tumis bumbu sampai harum.

Tuang sedikit air. Masukkan gula merah sisir. Aduk rata. Masak sampai air menyusut.

Langkah 5

Tuang sedikit air. Masukkan gula merah sisir. Aduk rata. Masak sampai air menyusut.

Matikan api kompor. Masukkan tempe, kacang, teri.

Langkah 6

Matikan api kompor. Masukkan tempe, kacang, teri.

Aduk rata sampai bumbu merata. Angkat.

Langkah 7

Aduk rata sampai bumbu merata. Angkat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: