Sambal Pete Teri Cepokak

Resep Sambal Pete Teri Cepokak

Wini Yulita

Wini Yulita

5.0

(1 Rating)

Ada pete sama teri di kulkas, metik cepokak di halaman bikin sambal

Bahan Utama

2 papan pete

1 mangkuk cepokak

75 gr teri medan

1 sdt gula

1/4 sdt kaldu bubuk

Secukupnya garam, opsional

2 batang daun bawang

100 ml air

Bahan Sambal (Ulek Kasar/Chopper)

8 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1 buah tomat

2 buah cabai hijau

2 buah cabai merah

15 buah cabai rawit, sesuaikan pedasnya

Cara Membuat

Panaskan secukupnya minyak goreng, masukkan teri lalu goreng hingga kekuningan.

Langkah 1

Panaskan secukupnya minyak goreng, masukkan teri lalu goreng hingga kekuningan.

Masukkan bahan sambal yang sudah diulek atau chopper, tumis hingga wangi.

Langkah 2

Masukkan bahan sambal yang sudah diulek atau chopper, tumis hingga wangi.

Masukkan bawang daun, petai, dan cepokak kemudian aduk rata.

Langkah 3

Masukkan bawang daun, petai, dan cepokak kemudian aduk rata.

Tuang air. Tambahkan gula dan kaldu bubuk, garam ditambahkan hanya kalau dirasa kurang asin. Aduk rata.

Langkah 4

Tuang air. Tambahkan gula dan kaldu bubuk, garam ditambahkan hanya kalau dirasa kurang asin. Aduk rata.

Masak hingga matang, cicipi rasanya.

Langkah 5

Masak hingga matang, cicipi rasanya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: