Sapo Tahu #JagoMasakMinggu8Periode2

Resep Sapo Tahu #JagoMasakMinggu8Periode2

nareswari

nareswari

5.0

(2 Rating)

Pakai tahu putih dengan semua bahan sayuran. Enak dan sehat.

Bahan Utama

1 tahu putih, rebus dan tiriskan,

1 buah wortel, iris serong

6 buah jamur campignon, iris-iris

3 siung bawang putih, cincang halus

2 buah cabe merah keriting, iris-iris

1 batang daun bawang, iris-iris

bumbu-bumbu :

1 sdm saos tiram

1 sdt kecap asin

1 sdt kecap manis

1 sdt minyak wijen

garam

1 sdm maizena dilarutkan dengan 5 sdm air

100 ml air

Cara Membuat

Tahu yang sudah dipotong, digoreng sebentar. Sisihkan.

Langkah 1

Tahu yang sudah dipotong, digoreng sebentar. Sisihkan.

Tumis bawang putih dan cabe hingga harum

Langkah 2

Tumis bawang putih dan cabe hingga harum

Masukkan daun bawang, aduk rata

Langkah 3

Masukkan daun bawang, aduk rata

Masukkan wortel dan jamur. Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan wortel dan jamur. Aduk rata.

Tambahkan air lalu beri bumbu. Koreksi rasa

Langkah 5

Tambahkan air lalu beri bumbu. Koreksi rasa

Masukkan tahu, aduk rata.

Langkah 6

Masukkan tahu, aduk rata.

Beri larutan maizena, aduk rata. Sajikan selagi hangat.

Langkah 7

Beri larutan maizena, aduk rata. Sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: