Sate Pisang Celup Cokelat

Resep Sate Pisang Celup Cokelat

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Terinspirasi dari pedagang pinggiran di pinggiran jalan, saya menggunakan pisang sebagai buahnya,kalau pedagang pinggiran pakai buah melon atau semangLihat Selengkapnya

Bahan Utama

5 buah pisang Berlin

150 gram cokelat DCC

2 sdm minyak

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Kupas pisang.

Langkah 1

Kupas pisang.

Lalu potong satu pisang menjadi tiga.

Langkah 2

Lalu potong satu pisang menjadi tiga.

Lalu tusuk pisang seperti membuat sate. Simpan di dalam freezer selama 5 jam.

Langkah 3

Lalu tusuk pisang seperti membuat sate. Simpan di dalam freezer selama 5 jam.

Lalu lelehkan DCC dengan minyak dengan cara di tim (panci pertama diberi air kemudian panci kedua diberi coklat DCC dan juga minyak) lakukan hingga coklat meleleh.

Langkah 4

Lalu lelehkan DCC dengan minyak dengan cara di tim (panci pertama diberi air kemudian panci kedua diberi coklat DCC dan juga minyak) lakukan hingga coklat meleleh.

Kemudian celupkan sate pisang beku tadi ke dalam cokelat leleh.

Langkah 5

Kemudian celupkan sate pisang beku tadi ke dalam cokelat leleh.

Sate pisang celup coklat siap dinikmati sensasinya seperti makan ice cream.

Langkah 6

Sate pisang celup coklat siap dinikmati sensasinya seperti makan ice cream.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait