Sayur Bening Bayam Jagung

Resep Sayur Bening Bayam Jagung

Febrina Arisandi

Febrina Arisandi

5.0

(1 Rating)

Enak.

Bahan Utama

1 ikat bayam

1 buah jagung manis

3 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 buah cabe

¼ ruas jari kencur

1 lembar daun salam

½ buah tomat merah

Garam secukupnya

500 ml air putih

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Cara Membuat

Iris bawang merah, bawang putih, tomat, cabe. Lalu geprek kencur.

Langkah 1

Iris bawang merah, bawang putih, tomat, cabe. Lalu geprek kencur.

Cuci bersih bayam dan jagungnya. Untuk jagungnya iris/serut hingga terpisah dari batangnya.

Langkah 2

Cuci bersih bayam dan jagungnya. Untuk jagungnya iris/serut hingga terpisah dari batangnya.

Masukkan air ke dalam panci, lalu tunggu hingga airnya mendidih.

Langkah 3

Masukkan air ke dalam panci, lalu tunggu hingga airnya mendidih.

Masukkan bumbu yang tadi sudah diiris ke dalam air yang sudah mendidih. Tunggu 3 menit sampai bumbunya mengeluarkan aroma wangi.

Langkah 4

Masukkan bumbu yang tadi sudah diiris ke dalam air yang sudah mendidih. Tunggu 3 menit sampai bumbunya mengeluarkan aroma wangi.

Setelah bumbu sudah wangi, masukkan jagung yang sudah diiris. Tunggu hingga jagung matang.

Langkah 5

Setelah bumbu sudah wangi, masukkan jagung yang sudah diiris. Tunggu hingga jagung matang.

Setelah jagung sudah matang, masukkan bayam ke dalam panci. Aduk agar bayam terendam sempurna oleh air.

Langkah 6

Setelah jagung sudah matang, masukkan bayam ke dalam panci. Aduk agar bayam terendam sempurna oleh air.

Setelah sayur matang, masukkan ke dalam mangkuk dan siap untuk disajikan.

Langkah 7

Setelah sayur matang, masukkan ke dalam mangkuk dan siap untuk disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait