Sayur Bening daun Kelor

Resep Sayur Bening daun Kelor

ibund ghaza

ibund ghaza

5.0

(1 Rating)

Sayur bening sehat.

Bahan Utama

1 ikat daun kelor

1 buah wortel

Tomat merah iris

Kencur 2 buah

Bawang merah 5 buah

Air matang 700 ml

Garam sesuai selera

Kaldu jamur sesuai selera

Sejumput gula pasir

Advertisement

Cara Membuat

Petik daun kelor dari batangnya lalu cuci bersih.

Langkah 1

Petik daun kelor dari batangnya lalu cuci bersih.

Potong wortel sesuai selera, sisihkan dulu.

Langkah 2

Potong wortel sesuai selera, sisihkan dulu.

Iris bawang merah, geprek kencur.

Langkah 3

Iris bawang merah, geprek kencur.

Didihkan air, lalu masukkan irisan bawang merah serta kencur, masak 8 menit dengan api sedang.

Langkah 4

Didihkan air, lalu masukkan irisan bawang merah serta kencur, masak 8 menit dengan api sedang.

Masukkan wortel dan daun kelor masak selama 8-10 menit.

Langkah 5

Masukkan wortel dan daun kelor masak selama 8-10 menit.

Beri garam, kaldu jamur, gula pasir, dan irisan tomat, koreksi rasa.

Langkah 6

Beri garam, kaldu jamur, gula pasir, dan irisan tomat, koreksi rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait