Seblak Kerupuk Sosis

Resep Seblak Kerupuk Sosis

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Enak.

Bahan Utama

100 gram Kerupuk Kanji

Air secukupnya, untuk merendam

1 butir Telur, kocok lepas

2 lembar Daun Sawi Putih, potong-potong

1 buah Sosis, iris serong

1 buah Otak-otak Ikan, iris

1 sdm Saus Sambal

1 sdt Garam

1 sdt Gula Pasir

½ sdt Merica Bubuk

¼ sdt Kaldu Bubuk

500 ml Air

Bumbu Halus :

4 siung Bawang Merah

3 siung Bawang Putih

2 ruas Kencur

Pelengkap :

Bawang goreng secukupnya

Cara Membuat

Cuci bersih kerupuk, lalu rendam selama 30 menit.

Langkah 1

Cuci bersih kerupuk, lalu rendam selama 30 menit.

Tumis bumbu halus sampai harum.

Langkah 2

Tumis bumbu halus sampai harum.

Masukkan sosis dan otak-otak. Aduk rata.

Langkah 3

Masukkan sosis dan otak-otak. Aduk rata.

Masukkan kerupuk, lalu tuang air. Masak hingga mendidih dan kerupuk lunak.

Langkah 4

Masukkan kerupuk, lalu tuang air. Masak hingga mendidih dan kerupuk lunak.

Masukkan daun sawi, saus sambal, garam, gula, kaldu bubuk dan merica. Aduk rata.

Langkah 5

Masukkan daun sawi, saus sambal, garam, gula, kaldu bubuk dan merica. Aduk rata.

Setelah kuah mulai mengental, masukkan telur, aduk kembali, masak hingga mengental. Koreksi rasanya.

Langkah 6

Setelah kuah mulai mengental, masukkan telur, aduk kembali, masak hingga mengental. Koreksi rasanya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: