Ima Na'imah
5.0
(1 Rating)
Salah satu olaha semur yang enak banget rasanya. Bener-bener berempah bumbunya. Enak banget, wajib cobain deh 👍
Advertisement
Langkah 1
Haluskan bahan bumbu (bawang merah, bawang putih, kemiri, lada dan ketumbar). Tumis hingga harum. Masukkan daun jeruk dan daun salam.
Langkah 2
Tambahkan jahe, sereh dan lengkuas geprek.
Langkah 3
Masukkan tahu, kentang, daging, telur puyuh dan wortel. Tambahkan air. Masak hingga mendidih.
Langkah 4
Bumbui dengan kecap manis, gula merah, garam, kayu manis dan pala, aduk rata. Koreksi rasa. Masak lagi hingga daging empuk.
Langkah 5
Setelah kuah mulai manyusut dan daging empuk, matikan api. Sajikan selagi hangat!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua