Setup Roti Tawar #KURCEPCEMILANANAK

Resep Setup Roti Tawar #KURCEPCEMILANANAK

Elys Diana

Elys Diana

5.0

(1 Rating)

Cuaca panas tuh pengennya nyemil yang adem bisa bikin nyees dan seger.

Bahan Utama

5 lbr roti tawar

Vla Keju Susu

300 ml susu cair

3 sdm santan kental instan

1 sdt tepung maizena

2 sdm gula (sesuai selera)

1/2 sdt garam

Topping

Keju parut

Selai strawberry

Meses coklat

Cara Membuat

Potong roti tawar sesuai wadah yang akan dipakai.

Langkah 1

Potong roti tawar sesuai wadah yang akan dipakai.

Aduk semua bahan vla jadi satu kecuali maizena.

Langkah 2

Aduk semua bahan vla jadi satu kecuali maizena.

Masak hingga mendidih, masukkan maizena yang sebelumnya dilarutkan dengan 1 sdm susu (diambil dr 300 ml) masak hingga meletup. Matikan api.

Langkah 3

Masak hingga mendidih, masukkan maizena yang sebelumnya dilarutkan dengan 1 sdm susu (diambil dr 300 ml) masak hingga meletup. Matikan api.

Penyajian : Taruh roti lalu siram dengan vla, begitu seterusnya sampai penuh.

Langkah 4

Penyajian : Taruh roti lalu siram dengan vla, begitu seterusnya sampai penuh.

Terakhir taburi topping di atasnya. Lalu simpan di kulkas karena lebih nikmat dimakan saat dingin.

Langkah 5

Terakhir taburi topping di atasnya. Lalu simpan di kulkas karena lebih nikmat dimakan saat dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: