Siomay Ayam

Resep Siomay Ayam

Vindi Fitriana

Vindi Fitriana

5.0

(1 Rating)

Siomay ini dibuat tanpa menggunakan kulit dimsum.

Bahan Utama

300 gr ayam bagian dada

1/2 buah labu siam

1 butir putih telur

20 sdm tepung tapioka

4 sdm tepung terigu

1 batang daun bawang

6 tetes kecap ikan

Secukupnya penyedap rasa

150 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan wadah, masukkan ayam yang telah dihaluskan bersama bawang putih dan merica menggunakan blender.

Langkah 1

Siapkan wadah, masukkan ayam yang telah dihaluskan bersama bawang putih dan merica menggunakan blender.

Masukkan putih telur.

Langkah 2

Masukkan putih telur.

Tambahkan 6 tetes kecap ikan agar membuat adonan menjadi wangi.

Langkah 3

Tambahkan 6 tetes kecap ikan agar membuat adonan menjadi wangi.

Masukkan tepung tapioka, tepung terigu, penyedap rasa, daun bawang dan labu siam yang telah diparut.

Langkah 4

Masukkan tepung tapioka, tepung terigu, penyedap rasa, daun bawang dan labu siam yang telah diparut.

Beri air 150 ml, lalu aduk sampai merata hingga membuat adonan menjadi kenyal.

Langkah 5

Beri air 150 ml, lalu aduk sampai merata hingga membuat adonan menjadi kenyal.

Oleskan minyak pada kukusan supaya siomay tidak lengket, lalu bentuk bulat adonan menggunakan dua buah sendok, kemudian masukkan ke dalam kukusan.

Langkah 6

Oleskan minyak pada kukusan supaya siomay tidak lengket, lalu bentuk bulat adonan menggunakan dua buah sendok, kemudian masukkan ke dalam kukusan.

Tambahkan kecap ikan di atas adonan siomay. Tutup kukusan dan tunggu sampai matang.

Langkah 7

Tambahkan kecap ikan di atas adonan siomay. Tutup kukusan dan tunggu sampai matang.

Siomay siap disajikan dengan saus kacang.

Langkah 8

Siomay siap disajikan dengan saus kacang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait