Snack Soft Cake Labu Pisang

Resep Snack Soft Cake Labu Pisang

Lingz

Lingz

5.0

(1 Rating)

Snack bisa untuk 6+ buat nambah berat badan booster

Bahan Utama

40 gr labu kuning

2 butir telur ayam

1/2 buah pisang

2 cube keju parut

Alat & Perlengkapan

Parutan Keju

Cara Membuat

Kukus labu -+ 15 menit.

Langkah 1

Kukus labu -+ 15 menit.

Lumatkan labu dan campurkan telur.

Langkah 2

Lumatkan labu dan campurkan telur.

Lumatkan pisang.

Langkah 3

Lumatkan pisang.

Aduk-aduk semua dan beri parutan keju.

Langkah 4

Aduk-aduk semua dan beri parutan keju.

Tuang ke dalam wadah tahan panas beri parutan keju diatasnya.

Langkah 5

Tuang ke dalam wadah tahan panas beri parutan keju diatasnya.

Kukus selama 15 menit. Sajikan hangat atau dingin.

Langkah 6

Kukus selama 15 menit. Sajikan hangat atau dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: