Sop Ayam Sederhana

Resep Sop Ayam Sederhana

Anita

Anita

5.0

(1 Rating)

Resep yang simple tinggal masuk, masukkin aja 😁😁

Bahan Utama

1/4 kg daging ayam

Air, secukupnya

1 batang daun bawang

1 batang serai

2 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

1/4 buah kol

1 bungkus tauge

1 sdt garam

1/2 sdt kaldu jamur

1/2 sdm gula pasir

Bumbu halus

3 siung bawang putih

4 siung bawang merah

3 buah kemiri

1 ruas jari kunyit

1/2 sdt lada

Cara Membuat

Haluskan bawang putih, bawang merah, kemiri, kunyit, dan lada sampai halus.

Langkah 1

Haluskan bawang putih, bawang merah, kemiri, kunyit, dan lada sampai halus.

Tumis bumbu halus sampai harum.

Langkah 2

Tumis bumbu halus sampai harum.

Setelah bumbu matang, masukkan daun jeruk, daun salam, serai dan daun jeruk. Aduk rata.

Langkah 3

Setelah bumbu matang, masukkan daun jeruk, daun salam, serai dan daun jeruk. Aduk rata.

Masukkan daging ayam.

Langkah 4

Masukkan daging ayam.

Tambahkan air, garam, kaldu jamur, gula pasir, dan masukkan daun bawang yang sudah dipotong-potong.

Langkah 5

Tambahkan air, garam, kaldu jamur, gula pasir, dan masukkan daun bawang yang sudah dipotong-potong.

Masukkan tauge dan irisan kol, aduk rata dan koreksi rasa.

Langkah 6

Masukkan tauge dan irisan kol, aduk rata dan koreksi rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: