Soto Banjar #JagoMasakMinggu9Periode3

Resep Soto Banjar #JagoMasakMinggu9Periode3

mon

mon

5.0

(1 Rating)

Soto ayam khas Banjar yang enak dan segar.

Bahan Utama

250 gram ayam

1 sdm garam

1 sdt gula pasir

1 sdt merica

1 sdm minyak goreng

6 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 buah kemiri

1/4 buah pala

1 cm jahe

2 cm lengkuas

2 buah cengkeh

3 cm kayu manis

1 lembar daun salam

3 lembar daun jeruk

1 liter air

Bahan Pelengkap :

Nasi secukupnya

Telur rebus secukupnya

Bawang goreng secukupnya

Soun/ bihun secukupnya

Perkedel secukupnya

Daun seledri secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Rebus ayam selama 20 menit.

Langkah 1

Rebus ayam selama 20 menit.

Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, lengkuas, kemiri dengan minyak goreng.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, lengkuas, kemiri dengan minyak goreng.

Tumis bumbu halus bersama cengkeh, daun salam, daun jeruk purut, dan kayu manis hingga harum dan bau langu hilang.

Langkah 3

Tumis bumbu halus bersama cengkeh, daun salam, daun jeruk purut, dan kayu manis hingga harum dan bau langu hilang.

Masukkan bumbu tumis ke dalam rebusan ayan dan tambahkan garam, gula, dan merica. Masak selama 30 menit atau hingga ayam lembut.

Langkah 4

Masukkan bumbu tumis ke dalam rebusan ayan dan tambahkan garam, gula, dan merica. Masak selama 30 menit atau hingga ayam lembut.

Sajikan soto bersama dengan pelengkap, dapat menggunakan nasi, telur, perkedel, bawang goreng dll.

Langkah 5

Sajikan soto bersama dengan pelengkap, dapat menggunakan nasi, telur, perkedel, bawang goreng dll.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait