Soto Banjar #JagoMasakMinggu9Periode3

Resep Soto Banjar #JagoMasakMinggu9Periode3

chalista

chalista

3.0

(2 Rating)

Gurih dan seger. Santapan musim hujan 👍

Bahan Utama

1 liter air

1/2 ekor ayam

1 lembar daun salam

1 batang serai

1 lembar daun jeruk

Bumbu Halus :

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

2 buah kemiri

1 ruas jari jahe

1 ruas jari lengkuas

1/4 biji pala

1/2 sdt lada bubuk

Bahan Pelengkap :

5 buah cengkeh

1 sdt garam

1 sdt lada bubuk

10 buah perkedel kentang

5 butir telur rebus

1 bungkus bihun, rebus

2 buah jeruk nipis

Cara Membuat

Rebus ayam, daun salam dan serai selama 15 menit.

Langkah 1

Rebus ayam, daun salam dan serai selama 15 menit.

Tumis bumbu halus lalu masukkan dalam rebusan ayam. Setelah 10 menit, angkat ayam. Lalu goreng sebentar. Angkat dan suir-suir ayam.

Langkah 2

Tumis bumbu halus lalu masukkan dalam rebusan ayam. Setelah 10 menit, angkat ayam. Lalu goreng sebentar. Angkat dan suir-suir ayam.

Goreng kentang. Hancurkan kentang. Tambahkan garam dan lada bubuk. Lalu bentuk bulat.

Langkah 3

Goreng kentang. Hancurkan kentang. Tambahkan garam dan lada bubuk. Lalu bentuk bulat.

Celupkan dalam kocokan telur lalu goreng sampai kecoklatan. Angkat lalu sisihkan.

Langkah 4

Celupkan dalam kocokan telur lalu goreng sampai kecoklatan. Angkat lalu sisihkan.

Tata dalam mangkok, bihun rebus, ayam suir, daun bawang, seledri lalu siram kuah soto. Lengkapi dengan perkedel, telur, kecap dan sambal. Sajikan

Langkah 5

Tata dalam mangkok, bihun rebus, ayam suir, daun bawang, seledri lalu siram kuah soto. Lengkapi dengan perkedel, telur, kecap dan sambal. Sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: