Steam Mac and Cheese

Resep Steam Mac and Cheese

Arunika

Arunika

5.0

(1 Rating)

Salah satu olahan makaroni yang jadi favorit ❤️

Bahan Utama

100 gr makaroni elbow

80 gr keju parut quickmelt

100 ml susu cair

4 lembar smoked beef

1 butir telur

½ buah bawang bombay, cincang halus

500 ml air, untuk merebus makaroni

1 sdm butter, untuk menumis

Bumbu Halus :

2 siung bawang putih

½ sdt lada bubuk

¼ sdt pala

½ sdt garam

Alat & Perlengkapan

Kompor

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Rebus macaroni setengah matang, beri sedikit garam. Tiriskan, beri 1 sdm minyak, aduk rata.

Langkah 2

Rebus macaroni setengah matang, beri sedikit garam. Tiriskan, beri 1 sdm minyak, aduk rata.

Tumis bumbu yang telah dihaluskan dan bawang bombay sampai harum. Masukkan smoked beef yang telah diiris kecil-kecil, aduk rata. Kemudian tambahkan macaroni, aduk rata. Kemudian tambahkan susu dan telur.

Langkah 3

Tumis bumbu yang telah dihaluskan dan bawang bombay sampai harum. Masukkan smoked beef yang telah diiris kecil-kecil, aduk rata. Kemudian tambahkan macaroni, aduk rata. Kemudian tambahkan susu dan telur.

Masak sebentar sampai menyusut. Tes rasa. Matikan kompor.

Langkah 4

Masak sebentar sampai menyusut. Tes rasa. Matikan kompor.

Masukkan ke dalam alumunium foil atau wadah tahan panas. Beri taburan keju parut (quickmelt). Kemudian kukus 10-15” atau sampai keju meleleh. Sajikan dengan saus sambal lebih nikmat 🥰

Langkah 5

Masukkan ke dalam alumunium foil atau wadah tahan panas. Beri taburan keju parut (quickmelt). Kemudian kukus 10-15” atau sampai keju meleleh. Sajikan dengan saus sambal lebih nikmat 🥰

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait