Tecepi (Telor Ceplok Krispi)

Resep Tecepi (Telor Ceplok Krispi)

aurorashkl

aurorashkl

5.0

(1 Rating)

Bosen sama Telor ceplok biasa? Cobain Tecepi yang enaknya luar biasa!

Bahan Utama

2 butir telur

Tepung serbaguna secukupnya

Air 50 ml

Advertisement

Cara Membuat

Goreng telur ceplok nya.

Langkah 1

Goreng telur ceplok nya.

Tuang tepung serbaguna di wadah pertama untuk adonan kering.

Langkah 2

Tuang tepung serbaguna di wadah pertama untuk adonan kering.

Sisihkan 2 1/2 sdm tepung Sasa dan beri air 50 ml (hingga teksturnya kental dan tidak encer) di wadah kedua untuk adonan basah.

Langkah 3

Sisihkan 2 1/2 sdm tepung Sasa dan beri air 50 ml (hingga teksturnya kental dan tidak encer) di wadah kedua untuk adonan basah.

Celupkan telur ceplok ke adonan basah.

Langkah 4

Celupkan telur ceplok ke adonan basah.

Celupkan telur ceplok yang basah ke adonan kering.

Langkah 5

Celupkan telur ceplok yang basah ke adonan kering.

Celupkan ke adonan yang basah kembali (bertujuan menambah krispinya dan meresap tepung lebih dalam).

Langkah 6

Celupkan ke adonan yang basah kembali (bertujuan menambah krispinya dan meresap tepung lebih dalam).

Terakhir celupkan ke adonan kering .

Langkah 7

Terakhir celupkan ke adonan kering .

Goreng telur ceplok yang sudah terlapisi tepung hingga berwarna kuning keemasan atau matang.

Langkah 8

Goreng telur ceplok yang sudah terlapisi tepung hingga berwarna kuning keemasan atau matang.

Sajikan selagi hangat, lebih nikmat disajikan dengan nasi kuning dan nasi goreng (saya lebih suka di sajikan dengan nasi kuning).

Langkah 9

Sajikan selagi hangat, lebih nikmat disajikan dengan nasi kuning dan nasi goreng (saya lebih suka di sajikan dengan nasi kuning).

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement