Telur Balado Rice Cooker

Resep Telur Balado Rice Cooker

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Enak dan simpel.

Bahan Utama

3 butir Telur Ayam

2 lembar Daun Salam

1 batang Serai, geprek

2 sdm Minyak Goreng

½ sdt Garam

1 sdt Gula Pasir

¼ sdt Kaldu Bubuk

¼ sdt Merica Bubuk

Bumbu Tumis ( Haluskan ) :

3 siung Bawang Putih

4 siung Bawang Merah

4 buah Cabe Merah Keriting

¼ buah Tomat

Air secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Rebus telur hingga matang, lalu kupas kulitnya. Sisihkan.

Langkah 1

Rebus telur hingga matang, lalu kupas kulitnya. Sisihkan.

Tuang minyak dan bumbu halus ke dalam rice cooker.

Langkah 2

Tuang minyak dan bumbu halus ke dalam rice cooker.

Kemudian tambahkan serai dan daun salam. Tutup rice cooker, masak hingga 7 menit.

Langkah 3

Kemudian tambahkan serai dan daun salam. Tutup rice cooker, masak hingga 7 menit.

Masukkan telur rebus.

Langkah 4

Masukkan telur rebus.

Tambahkan garam, gula, kaldu bubuk dan merica bubuk, tutup kembali rice cooker, masak 10 menit sambil sesekali diaduk.

Langkah 5

Tambahkan garam, gula, kaldu bubuk dan merica bubuk, tutup kembali rice cooker, masak 10 menit sambil sesekali diaduk.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait