Tempe Katsu #MENUTANGGALTUA

Resep Tempe Katsu #MENUTANGGALTUA

Dian Asti

Dian Asti

5.0

(1 Rating)

Bisa dinikmati dengan saus sambal atapun nasi.

Bahan Utama

1 buah tempe

1 butir telur

Tepung panir secukupnya

2 siung bawang putih

2 siung bawang merah, iris

Garam

Penyedap rasa secukupnya

Mayonaise secukupnya

Saus sambal secukupnya

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Haluskan tempe.

Langkah 1

Haluskan tempe.

Tambahkan tepung terigu, bawang putih yang sudah dihaluskan, garam, penyedap rasa.

Langkah 2

Tambahkan tepung terigu, bawang putih yang sudah dihaluskan, garam, penyedap rasa.

Bentuk adonan menjadi katsu, tambahkan bawang merah iris, lalu celupkan ke tepung panir satu persatu.

Langkah 3

Bentuk adonan menjadi katsu, tambahkan bawang merah iris, lalu celupkan ke tepung panir satu persatu.

Goreng di minyak panas hingga golden brown.

Langkah 4

Goreng di minyak panas hingga golden brown.

Tata dalam piring, kasih saus mayonaise dan saus sambal.

Langkah 5

Tata dalam piring, kasih saus mayonaise dan saus sambal.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: