Teri Nasi dan Jengkol Balado

Resep Teri Nasi dan Jengkol Balado

Dila Frastika

Dila Frastika

5.0

(2 Rating)

Salah satu resep sederhana tapi bikin boros nasi.

Bahan Utama

100 gr teri nasi

50 gr ikan asin pres

5 buah jengkol, belah dua

Secukupnya minyak goreng

Bumbu Balado

100 gr cabe merah

4 siung bawang merah

1 sdt perasan jeruk nipis

Secukupnya garam

Cara Membuat

Goreng jengkol hingga matang, dengan air sebentar.  Lalu geprek.

Langkah 1

Goreng jengkol hingga matang, dengan air sebentar. Lalu geprek.

Goreng ikan teri nasi sampai matang dengan api kecil.

Langkah 2

Goreng ikan teri nasi sampai matang dengan api kecil.

Goreng ikan asin pres.

Langkah 3

Goreng ikan asin pres.

Tumis bumbu balado sampai wangi.

Langkah 4

Tumis bumbu balado sampai wangi.

Matikan api. Masukkan teri nasi, ikan pres dan jengkol ke dalam wajan. Aduk rata dengan bumbu balado. Angkat dan sajikan dengan nasi hangat.

Langkah 5

Matikan api. Masukkan teri nasi, ikan pres dan jengkol ke dalam wajan. Aduk rata dengan bumbu balado. Angkat dan sajikan dengan nasi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait