Friska Resmi Sunarto Putri
5.0
(1 Rating)
Yang sedang mengurangi gorengan atau sedang diet bisa dicoba menu satu ini, untuk tingkat kepedasan bisa disesuaikan selera.
Langkah 1
Cuci bersih terong kemudian potong-potong dan rendam air garam selama 10 menit.
Langkah 2
Kukus terong selama 7 menit angkat tata di piring saji.
Langkah 3
Haluskan cabe rawit merah, bawang putih dan garam.
Langkah 4
Tambahkan minyak panas aduk hingga tercampur rata.
Langkah 5
Tambahkan sambal korek diatas terong yang sudah di kukus aduk hingga tercampur rata, sajikan dengan nasi hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua