Tumis Buncis Spesial

Resep Tumis Buncis Spesial

Ayu Muzayyanah

Ayu Muzayyanah

5.0

(1 Rating)

Resep ini adalah kreasi dari resep keluarga

Bahan Utama

200 gr buncis

10 buah bakso ayam

1/2 buah jagung manis

1 sdt gula pasir

1/4 sdt garam

1 sdm saus tiram

1 lembar daun salam

100 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Cuci semua sayuran dan bumbu, lalu potong-potong

Langkah 1

Cuci semua sayuran dan bumbu, lalu potong-potong

Panaskan minyak, masukkan bawang merah, lalu bawang putih. Setelah agak kering, masukkan cabai. Tumis sampai harum

Langkah 2

Panaskan minyak, masukkan bawang merah, lalu bawang putih. Setelah agak kering, masukkan cabai. Tumis sampai harum

Masukkan semua sayuran. Tambahkan gula, garam, daun salam, dan air. Masak sampai mendidih

Langkah 3

Masukkan semua sayuran. Tambahkan gula, garam, daun salam, dan air. Masak sampai mendidih

Setelah air agak menyusut, masukkan saus tiram

Langkah 4

Setelah air agak menyusut, masukkan saus tiram

Aduk sebentar, lalu diamkan sampai air habis. Matikan api, siap dihidangkan

Langkah 5

Aduk sebentar, lalu diamkan sampai air habis. Matikan api, siap dihidangkan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait