Tumis Kembang Tahu Jamur

Resep Tumis Kembang Tahu Jamur

Moms Kitchen

Moms Kitchen

5.0

(1 Rating)

Teman-teman ada yang tau ga kenapa kembang tahu harganya mahal?Salah satunya karena kembang tahu adalah kulit susu kedelai yang dibuat dengan mengangkLihat Selengkapnya

Bahan Utama

100 gr kembang tahu kering

250 gr jamur kuping

secukupnya air matang

4 sdm minyak goreng

6 siung bawang putih

3 buah cabe merah keriting

2 batang daun bawang

Bahan Penyedap

1 sdt cuka beras

1 sdm kecap asin

1 sdm saus tiram

1 sdt minyak wijen

1 sdm gula pasir

1/2 sdt garam

1/4 sdt lada bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Rendam kembang tahu dengan air matang hingga agak lunak. Suwir - suwir agak besar kembang tahu yang sudah lunak

Langkah 1

Rendam kembang tahu dengan air matang hingga agak lunak. Suwir - suwir agak besar kembang tahu yang sudah lunak

Rendam jamur kuping dengan air hangat hingga jamur agak melunak. Iris-iris jamur kuping sesuai selera

Langkah 2

Rendam jamur kuping dengan air hangat hingga jamur agak melunak. Iris-iris jamur kuping sesuai selera

Cuci dan iris-iris bawang putih, daun bawang, dan cabe merah keriting

Langkah 3

Cuci dan iris-iris bawang putih, daun bawang, dan cabe merah keriting

Panaskan 4 sdm minyak goreng.Tumis bawang putih, daun bawang, dan cabe hingga harum

Langkah 4

Panaskan 4 sdm minyak goreng.Tumis bawang putih, daun bawang, dan cabe hingga harum

Tambahkan cuka, kecap asin, saus tiram, minyak wijen, gula pasir, garam, dan lada bubuk, aduk rata

Langkah 5

Tambahkan cuka, kecap asin, saus tiram, minyak wijen, gula pasir, garam, dan lada bubuk, aduk rata

Masukan kembang tahu dan jamur kuping, aduk rata. masak hingga kembang tahu dan jamur kuping matang

Langkah 6

Masukan kembang tahu dan jamur kuping, aduk rata. masak hingga kembang tahu dan jamur kuping matang

Terakhir masukan irisan daun bawang, masak sesaat, angkat dan sajikan

Langkah 7

Terakhir masukan irisan daun bawang, masak sesaat, angkat dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait