Tumis Tofu Sayuran

Resep Tumis Tofu Sayuran

Dinda Arya Setyarini

Dinda Arya Setyarini

5.0

(1 Rating)

Yummy.. Menu ini menu yang super simple.. Cuma iris lalu tumis jadi masakan enak untuk makan malam.. Tinggal tambahin telur ceplok aja 💜😍✨

Bahan Utama

1 bungkus egg tofu

1/2 siung bawang bombay

4 siung bawang putih

3 sdm tepung beras

2 ikat pokcoy

1 buah wortel

150 ml air

100 ml minyak goreng

1 sdt kaldu bubuk

1 sdt lada bubuk

1/2 sdt garam

Advertisement

Cara Membuat

Potong tofu lalu balur dengan tepung beras.

Langkah 1

Potong tofu lalu balur dengan tepung beras.

Goreng tofu di minyak panas sampai matang kecoklatan, angkat tiriskan.

Langkah 2

Goreng tofu di minyak panas sampai matang kecoklatan, angkat tiriskan.

Potong wortel dan pokcoy.

Langkah 3

Potong wortel dan pokcoy.

Cincang bawang putih dan iris bawang bombay.

Langkah 4

Cincang bawang putih dan iris bawang bombay.

Panaskan minyak. Tumis bawang sampai harum matang.

Langkah 5

Panaskan minyak. Tumis bawang sampai harum matang.

Masukkan air dan wortel, masak sampai wortel empuk.

Langkah 6

Masukkan air dan wortel, masak sampai wortel empuk.

Masukkan pokcoy, tofu, garam, lada dan kaldu bubuk, aduk masak sampai matang. Siap disajikan.

Langkah 7

Masukkan pokcoy, tofu, garam, lada dan kaldu bubuk, aduk masak sampai matang. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait