Udang Goreng Tepung Saos Asam Manis

Resep Udang Goreng Tepung Saos Asam Manis

Lyliput Kitchen's

Lyliput Kitchen's

5.0

(2 Rating)

Gak kalah pokoknya sama beli di resto🤭

Bahan Utama

250 gr udang besar

1/2 buah jeruk nipis

1 butir telur ayam

1 sdt ketumbar bubuk

Tepung bumbu crispy secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bahan Saos Asam Manis

1/2 siung bawang bombay

2 siung bawang putih

1 buah tomat

1 buah cabai merah besar

4 sdm saus tomat

3 sdm gula pasir

200 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan udang, buang kulit dan kepalanya.  Lalu belah punggungnya, rendam dengan air jeruk nipis selama 10 menit, lalu bilas.

Langkah 1

Bersihkan udang, buang kulit dan kepalanya. Lalu belah punggungnya, rendam dengan air jeruk nipis selama 10 menit, lalu bilas.

Marinasi udang dengan ketumbar bubuk selama 10 menit.

Langkah 2

Marinasi udang dengan ketumbar bubuk selama 10 menit.

Kocok lepas telur dan siapkan wadah untuk tepung.

Langkah 3

Kocok lepas telur dan siapkan wadah untuk tepung.

Masukkan udang ke dalam telur.

Langkah 4

Masukkan udang ke dalam telur.

Lalu masukkan ke dalam tepung crispy, balur hingga rata sambil sedikit dicubit agar tepung berserat.

Langkah 5

Lalu masukkan ke dalam tepung crispy, balur hingga rata sambil sedikit dicubit agar tepung berserat.

Panaskan secukupnya minyak goreng, goreng udang yang sudah berbalut tepung dengan menggunakan api sedang hingga matang kecokelatan.

Langkah 6

Panaskan secukupnya minyak goreng, goreng udang yang sudah berbalut tepung dengan menggunakan api sedang hingga matang kecokelatan.

Cincang halus bawang putih dan bawang bombay, kemudian tumis dengan sedikit minyak hingga harum.

Langkah 7

Cincang halus bawang putih dan bawang bombay, kemudian tumis dengan sedikit minyak hingga harum.

Tambahkan air, saus tomat, dan gula pasir, lalu aduk rata. Masak hingga mendidih, lalu cicipi rasanya.

Langkah 8

Tambahkan air, saus tomat, dan gula pasir, lalu aduk rata. Masak hingga mendidih, lalu cicipi rasanya.

Masukkan potongan tomat dan cabai merah, lalu aduk rata. Masak hingga mendidih, lalu angkat dan sajikan.

Langkah 9

Masukkan potongan tomat dan cabai merah, lalu aduk rata. Masak hingga mendidih, lalu angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait