Waffle Jagung

Resep Waffle Jagung

Fadil's Kitchen

Fadil's Kitchen

5.0

(1 Rating)

Waffle jagung ini sangat enak. Jika suka yang crunchy, bakar lebih lama hingga kecoklatan.

Bahan Utama

150 gram jagung pipil

5 sdm tepung terigu serbaguna

2 sdm tepung jagung

1 sdm gula halus

1 butir telur

Bahan Pelengkap

1 sdm minyak goreng

1/4 sdt baking powder

1/4 sdt vanili

Bahan Pelengkap

Sejumput garam

1 sdt margarin untuk mengoles cetakan

Advertisement

Cara Membuat

Pipil jagung, lalu blender sampai halus

Langkah 1

Pipil jagung, lalu blender sampai halus

Tuang jagung blender ke wadah, tambahkan telur, aduk hingga tercampur rata

Langkah 2

Tuang jagung blender ke wadah, tambahkan telur, aduk hingga tercampur rata

Tambahkan minyak goreng, aduk rata

Langkah 3

Tambahkan minyak goreng, aduk rata

Tambahkan vanili dan semua bahan kering, aduk rata

Langkah 4

Tambahkan vanili dan semua bahan kering, aduk rata

Olesi cetakan dengan margarine, tuang adonan sampai penuh, tutup dan bakar sampai matang, sambil dibolak-balik. Bila suka cruncy, bakar hingga kecoklatan

Langkah 5

Olesi cetakan dengan margarine, tuang adonan sampai penuh, tutup dan bakar sampai matang, sambil dibolak-balik. Bila suka cruncy, bakar hingga kecoklatan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait